Hosting Gratis Domain selamanya


Thread Rating:
  • 0 Vote(s) - 0 Average
  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
Wisata Bersejarah Di Candi Kidal
02-27-2012, 07:12 PM,
#1
Wisata Bersejarah Di Candi Kidal
   
Candi Kidal merupakan candi yang terletak di Desa Rejo kidal kecamatan tumpang, jaraknya sekitar 24 km dari kota malang.

Candi Kidal dulunya memiliki tinggi sekitar 17 meter, namun sekarang tinggal sekitar 12,5 meter dan lebar 35 m2. Memiliki pondasi persegi empat, dengan pintu candi menghadap ke timur. Diatas pintu candi terdapat kepala raksasa dan singa dan memiliki ornamen cuplikan kisah mahabharata.
   
Candi Kidal merupakan salah satu candi yang merupakan warisan dari kerajaan Singosari, dibangun sebagai bentuk penghormatan atas jasa besar Anusapati, Raja kedua dari Singhasari, yang memerintah selama 20 tahun (1227 – 1248). Kematian Anusapati dibunuh oleh Panji Tohjaya sebagai bagian dari perebutan kekuasaan Singhasari, juga diyakini sebagai bagian dari kutukan Mpu Gandring.

Candi Kidal secara arsitektur, kental dengan budaya Jawa Timuran, telah mengalami pemugaran pada tahun 1990. Candi kidal juga memuat cerita Garudeya, cerita mitologi Hindu, yang berisi pesan moral pembebasan dari perbudakan.

Referensi : http://atifhidayat.wordpress.com/2009/03...ta-malang/
Reply
10-20-2016, 02:34 PM,
#2
RE: Wisata Bersejarah Di Candi Kidal
Indonesia dulu memang berdiri kerajahat hindu atau majapahit yang sangat jaya sehingga meninggalkan prasasti berupa candi diberbagai daerah di Indonesia.
Mari bergabung dengan Cargo Terbaik Surabaya dan nikmati pelayanan cargo / ekspedisi yang cepat, efisien dan aman
Reply


Possibly Related Threads…
Thread Author Replies Views Last Post
  Wisata Sejarah Candi Jago farida 0 1,440 02-27-2012, 06:05 PM
Last Post: farida

Forum Jump:


Users browsing this thread: 1 Guest(s)

Contact Us | Home | Return to Top | | Mobile Version | RSS Syndication
DiskusiWisata part of
SIMUSTA Info Pedas IncipIncip Otomotif Bali Supir Muslim Bali Waterproofing Bali Resto Bali FB Bliorange
Restoran di Mataram